Trade-off Theory

Choiruddin, Muhammad Nanang (2022) Trade-off Theory. Disampaikan pada mata kuliah Seminar Teori Manajemen Keuangan, Ilmu Manajemen, Waktu Perkuliahan. (Unpublished)

[img] Slideshow
Trade Off Theory Nanang & Diah(1).pptx
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Prinsip manajemen perusahaan menuntut agar baik dalam memperoleh maupun menggunakan dana harus didasarkan pada efisiensi dan efektifitas.
Trade-off theory menjelaskan bahwa penggunaan hutang akan meningkatkan nilai perusahaan tetapi hanya pada sampai titik tertentu. Walaupun teori ini tidak dapat menentukan secara tepat keputusan pendanaan yang optimal.
Scott (1977) memaparkan bahwa dalam trade off theory peningkatan utang yang terlalu
banyak akan menimbulkan peningkatan risiko yaitu financial distress. Peningkatan risiko ini
akan meningkatkan cost of bankruptcy yang mengakibatkan penambahan utang sudah tidak layak lagi. Scott menyarankan perusahaan tetap bisa berutang, namun peningkatan utang yang sudah mencapai batas cost of bankruptcy merupakan batas utang sudah harus dihentikan.

Item Type: Teaching Resources
Keywords: Trade-off Theory
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1501 Accounting, Auditing and Accountability
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1502 Banking, Finance and Investment
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1503 Business and Management
Divisions: Faculty of Economics > Department of Management
Depositing User: Muhammad Nanang Choiruddin
Date Deposited: 03 Jun 2022 19:50

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item