Urgensi pencatatan pernikahan dalam presfektif hukum Islam dan hukum positif di indonesia

Jannah, Shofiatul, Syam, Nur and Hasan, Sudirman (2021) Urgensi pencatatan pernikahan dalam presfektif hukum Islam dan hukum positif di indonesia. Jurnal Al-Ulum, 8 (2). pp. 190-199. ISSN 2355-0104

[img]
Preview
Text
10780.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (371kB) | Preview

Abstract

Pencatatan perkawinan merupakan salah satu asas hukum perkawinan nasional yang didasarkan pada undang-undang nomor 1 tahun 1974 tentang perkawinan. Dalam peraturan
perundang-undangan yang berlaku di Indonesia, pencatatan perkawinan memiliki peran yang sangat kuat dalam menentukan sah atau tidaknya suatu perkawinan. Artinya selain mengikuti
ketentuan hukum dan kepercayaan masing-masing agama, hal ini juga syarat sahnya suatu perkawinan. Oleh karena itu menurut peraturan perundang-undangan di Indonesia pencatatan nikah merupakan kewajiban yang harus dilakukan. Perkawinan yang tidak didaftarkan tidak memiliki kekuatan hukum positif, namun perkawinan tersebut diakui sah jika dilakukan sesuai dengan ketentuan ajaran agama masing-masing mempelai. Namun perkawinan semacam itu berdampak pada suami, istri dan anak tidak mendapat perlindungan hukum di Indonesia terhadap hak-haknya.

Item Type: Journal Article
Keywords: nikah indonesia, pencatatan nikah, peraturan perundang-undangan, hukum islam
Subjects: 18 LAW AND LEGAL STUDIES > 1801 Law > 180113 Family Law
Divisions: Faculty of Sharia and Law > Department al-Ahwal al-Syakhshiyyah
Depositing User: Sudirman Hasan
Date Deposited: 03 Jun 2022 20:02

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item