Responsive Banner

Hidrologi terapan aplikasi pada daerah aliran sungai

Nurhayati, Eko and Harini, Sri (2016) Hidrologi terapan aplikasi pada daerah aliran sungai. Media Putra Atiga, Malang, pp. 1-216. ISBN 978-602-73820-5-3 UNSPECIFIED : UNSPECIFIED.

[img]
Preview
Text (Full text)
hidrologi.pdf - Published Version

Download (331kB) | Preview

Abstract

Buku Hidrologi Terapan (Aplikasi Pada Daerah Aliran Sungai) ini disusun sebagai salah satu referensi, mengingat banyak persoalan-persoalan DAS yang memerlukan penyelesaian dengan menggunakan pendekatan Statistika dan Pendekatan karakteristik DAS.

Buku ini menyajikan pokok-pokok uraian tentang hidrologi dan faktor-faktor yang memeperngaruhi DAS, pengaruh tata guna lahan, analisis frekuensi dan neraca air DAS, model linier, analisis data spasial, metode GWR, Aplikasi GWR 4 pada hidrologi, pemodelan neraca pada DAS serta aplikasi Arc-view untuk menghitung laju erosi pada DAS.

Item Type: Book
Subjects: 01 MATHEMATICAL SCIENCES > 0104 Statistics > 010401 Applied Statistics
Divisions: Faculty of Mathematics and Sciences > Department of Mathematics
Depositing User: Prof SRI HARINI
Date Deposited: 30 Jan 2017 15:18

Downloads

Downloads per month over past year

Loading...

Origin of downloads

Loading...

Actions (login required)

View Item View Item
Sorry the service is unavailable at the moment. Please try again later.