Pemanfaatan potensi sumberdaya melalui pembuatan rempeyek daun beluntas sebagai gerakan sehat dan mandiri ekonomi

Solekah, Nihayatu Aslamatis ORCID: https://orcid.org/0000-0002-6722-8283 (2021) Pemanfaatan potensi sumberdaya melalui pembuatan rempeyek daun beluntas sebagai gerakan sehat dan mandiri ekonomi. Community Service Report. LP2M UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, Malang. (Unpublished)

[img]
Preview
Text
11382.pdf

Download (276kB) | Preview

Abstract

Pandemi Covid-19 memaksa semua elemen masyarakat untuk tetap bertahan dan menyeimbangkan antara ekonomi dan kesehatan. Kegiatan pengabdian ini dilakukan untuk menjembatani kondisi tersebut. Dengan memanfaatkan potensi Dusun Barek Desa Ngadiluhur Kabupaten Bojonegro berupa tanaman daun beluntas yang keberadaannya cukup melimpah di daerah tersebut. Dengan Menggunakan metode ABCD (Asset Based Community Development) pengabdian ini dilakukan melalui observasi dan interview kepada masyarakat, merumuskan dan merancang impian, merencanakan tindakan, melakukan tindakan yang berbasis pada hal-hal yang diapresiasi.. Dengan membuat olahan rumahan berupa rempeyek daun beluntas. Selain itu dilanjutkan dengan tahapan pengemasan dan pelabelan produk tersebut dan diperkuat dengan promosi menggunakan media sosial. Dari kegiatan pengabdian ini masyarakat dusun Barek merasakan adanya value added dari sumberdaya yang selama ini mereka abaikan kemanfaatannya untuk ekonomi dan kesehatan.

Item Type: Community Service
Keywords: potensi sumberdaya; ABCD; Pluchea Indica
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1505 Marketing > 150501 Consumer-Oriented Product or Service Development
Divisions: Faculty of Economics > Department of Islamic Banking
Depositing User: Nihayatu Aslamatis Solekah
Date Deposited: 19 Aug 2022 14:45

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item