Karakterisasi sensor MAX30102 sebagai alat ukur detak jantung dan suhu tubuh berbasis photoplethysmograph

Muthmainnah, Muthmainnah, Tabriawan, Deni Bako and Tazi, Imam (2022) Karakterisasi sensor MAX30102 sebagai alat ukur detak jantung dan suhu tubuh berbasis photoplethysmograph. JURNAL PENDIDIKAN MIPA, 12 (3). pp. 726-731. ISSN 26219166

[img]
Preview
Text
11458.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (278kB) | Preview

Abstract

Karakterisasi sensor MAX30102 sebagai alat ukur detak jantung dan suhu tubuh telah dilakukan. Sensor dihubungkan dengan arduino uno dan LCD untuk menampilkan hasil pengukuran. Naracoba yang diukur ada delapan orang dengan usia yang bervariasi. Pengukuran dilakukan dengan menempelkan ujung jari telunjuk tangan kiri pada sensor. Hasil pengukuran menunjukkan bahwa nilai detak jantung dan suhu tubuh pada masing-masing naracoba berbeda. Rentang nilai detak jantung berkisar antara 76,4 bpm sampai dengan 110,4 bpm. Nilai suhu tubuh berkisar antara 36,320C sampai dengan 36,530C. Rata-rata standar deviasi pada pengukuran detak jantung adalah 1,19. Jika menganggap data dari pulse oximeter adalah valid maka sensor MAX30102 memiliki tingkat akurasi 97%. Rata-rata nilai standar deviasi sensor MAX3012 pada pegukuran suhu adalah 0,07. Rata-rata tingkat akurasi sensor jika dibandingkan dengan termometer adalah 99%.

Item Type: Journal Article
Keywords: detak jantung; suhu tubuh; sensor; Arduino Uno; photoplethysmograph
Subjects: 02 PHYSICAL SCIENCES > 0205 Optical Physics > 020504 Photonics, Optoelectronics and Optical Communications
Divisions: Faculty of Mathematics and Sciences > Department of Physics
Depositing User: muthmainnah muthmainnah
Date Deposited: 14 Oct 2022 11:08

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item