Haq, Vick Ainun and Soleh, Achmad Khudori ORCID: https://orcid.org/0000-0002-5145-6046
(2022)
The role of knowledge in forming insan kamil according to Suhrawardi al-Maqtul.
eL-Hekam: Jurnal Studi Keislaman, 7 (2).
pp. 1-11.
ISSN 2549-8940
|
Text
11837.pdf - Published Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (261kB) | Preview |
Abstract
Ketidakseimbangan penerimaan terhadap sumber ilmu pengetahuan menjadi masalah dalam diri manusia, kecenderungan menerima pengetahuan dari rasio-akal saja tanpa memperhatikan dimensi lain akan menjadikan manusia jauh dengan Tuhannya, begitu juga dengan memahaminya dari aspek intuisi-spiritualnya saja, akan menjadi konservatif. Tujuan dari penulisan ini untuk menganalisis pemikiran Suhrawardi perihal peran pengetahuan dalam membentuk insan kamil, kemudian metode yang dipakai menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian kajian pustaka. Selanjutnya hasil dari penelitian menunjukan bahwa (1) Insan kamil adalah manusia yang menyadari esensi dari dirinya, dan (2) Insan kamil juga dapat distilahkan sebagai manusia yang memilih keseimbangan diri terhadap penerimaan pengetahuan melalui akal dan intuisi, kemudian seimbang antara berketuhanan dan berkemanusiaan. Kerangka epistemologi Suhrawardi dalam mencapai puncak sumber ilmu dan pengetahuan disimbolkan dengan cahaya, dari cahaya tersebut manusia dapat memahami pengetahuan yang seimbang antara sumber ilmu yang datang dari akal dan intuisi, adapun keterbatasan dalam penulisan ini hendaknya menjadi peluang dalam merumuskan sudut pandang barus tentang pemikiran Suhrawardi untuk dikembangkan selanjutnya, persoalan lain yang tidak kalah pentingnya yaitu tentang korelasi Filsafat Isyraqi dengan Pendidikan Islam.
Item Type: | Journal Article |
---|---|
Keywords: | Epistemologi, Filsafat Isyraqi, Insan Kamil |
Subjects: | 22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2203 Philosophy > 220304 Epistemology 22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2203 Philosophy |
Divisions: | Faculty of Psychology |
Depositing User: | Dr Achmad Khudori Soleh |
Date Deposited: | 31 Oct 2022 09:05 |
Downloads
Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)
![]() |
View Item |