Penguatan character builing melalui edukasi pubertas anak usia dasar untuk meningkatkan pemahaman pubertas secara Islami pada siswa MI Diponegoro Gurah Kediri

Zakiyah, Ermita ORCID: https://orcid.org/0000-0002-2172-1283, Nikmah, Faridatun, Hasanatul, Fitria and Magfiroh, Norma Hasanatul (2022) Penguatan character builing melalui edukasi pubertas anak usia dasar untuk meningkatkan pemahaman pubertas secara Islami pada siswa MI Diponegoro Gurah Kediri. Community Service Report. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang, Malang. (Unpublished)

[img]
Preview
Text
12428.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Masa anak-anak menuju remaja awal merupakan masa yang terkadang ditakuti oleh orang tua, guru, maupun anak itu sendiri karena pada masa inilah ada yang namanya pubertas. Namun banyak dari orang tua dan guru yang belum bisa memberikan pemahaman yang baik mengenai pubertas islami. Pengabdian ini menggunakan metode PAR (Participation Action Research) di mana metode ini mengikutsertakan berbagai pihak untuk ikut terlibat dalam mengkaji segala aktivitas dan tindakan yang diadakan. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan pemahaman siswa MI Diponegoro Desa Pucanganom Kecamatan Gurah Kabupaten Kediri mengenai pubertas Islami. Dimana pemberian materi dan diskusi kepada siswa MI Diponegoro sangat memberikan dampak yang baik dan pengaruh bagi siswa tersebut.

Item Type: Community Service
Keywords: character building; pubertas; Islami
Divisions: Research and Community Service (Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat)
Depositing User: Ermita Zakiyah
Date Deposited: 02 Jan 2023 14:46

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item