Marno and Imroatul Hayyu Erfantinni (2022) Kepemimpinan pendidikan Islam berbasis nilai (core believe dan core values kepemimpinan moderatif) (sertifikat hak cipta). 000412215.
|
Text
14546.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Kepemimpinan pendidikan adalah kemampuan seseorang dalam mempengaruhi, mengkoordinir. menggerakkan, memberikan motivasi dan mengarahkan orang-orang dalam lembaga pendidikan agar pelakasanaan pendidikan dan pengajaran dapat lebih efisien dan efektitf dalam pencapaian tujuan pendidkan dan pengajaran. Dalam menjalankan kepemimpinan tentu saja memperhatikan kualitas kinerja untuk mencapai tujuan, perilaku kepemimpinan ini tercermin dari core value dan core belief seorang pemimpin. Core value dan core belief yang dimaksud disini adalah nilai -nilai moderasi beragama yang tentunya dapat megakomodir dan mewadahi berbagai karakteristik individu yang beragam, sehingga dapat dicapai tujuan dengan lebih efektif dan efisien berkat kekompakan dan kesolidan kelompok. Nilai -nilai moderasi yang dijadikan dasar dibagi menjadi Sembilan yakni: Tengah-tengah (tawassuth), Tegak-lurus (T tidal), Toleransi (Tasamuh), Musyawarah (syura),Reformasi (ishlah), Kepeloporan (qudwah), Kewargaan (muwathanah), Anti kekerasan (al la'unf), dan Ramah budaya (l'tibar al 'urf).
Item Type: | Hak Cipta |
---|---|
Depositing User: | Imro'atul Hayyu Erfantinni |
Date Deposited: | 19 May 2023 14:30 |
Downloads
Downloads per month over past year
Origin of downloads
Actions (login required)
View Item |