Hadits-hadits anti perempuan: Kajian living sunnah perspektif Muhammadiyah, NU, dan HTI

Nasrulloh, Nasrulloh (2015) Hadits-hadits anti perempuan: Kajian living sunnah perspektif Muhammadiyah, NU, dan HTI. UIN-Maliki Press, Malang. ISBN 978-602-1190-39-5 UNSPECIFIED : UNSPECIFIED.

Full text not available from this repository.

Abstract

Dalam buku ini, penulis mengambil beberapa contoh pemahaman dan pemikiran dari masing-masing organisasi keagamaan yang dianggap mempunyai pengetahuan tentang makna hadis-hadis yang dikaji dalam penelitian ini. Informan yang penulis cuplik pemahamannya tidak secara verbal mengatakan bahwa mereka secara resmi mewakili organisasi yang diikuti. Oleh Karena itu pemahaman dan pemikiran dari setiap organisasi tidak sama dalam memandang posisi perempuan yang tercantum dalam redaksi hadis-hadis misoginis. Perbedaan dalam memahami sebuah teks hadis merupakan sebuah keniscayaan dan fakta yang tidak dapat dihindari, nilai dan hikmah yang dapat diambil dari keanekaragaman pemikiran dan pemahaman itulah yang berusaha kita jadikan sebagai tangga untuk saling melengkapi kekurangan yang ada. Dalam penelitian ini, penulis berusaha untuk dapat menerapkan prinsip kejujuran dan memaparkan data apa adanya secara obyektif meskipun setiap peneliti mempunyai subyektifitas tertentu dalam mengulas dan mengolah data.

Item Type: Book
Keywords: Hadits-hadits Anti Perempuan; Kajian Living Sunnah Perspektif Muhammadiyah; NU; HTI (agama)
Divisions: Faculty of Sharia and Law > Department al-Ahwal al-Syakhshiyyah
Depositing User: Imam Rohmanu
Date Deposited: 27 Mar 2017 17:27

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item