Kepemimpinan egaliter yang mendunia: Smart community dan pengarustamaan gender dalam pengelolaan perguruan tinggi di Malaysia dan Indonesia

Marno, Marno, Padil, Moh., Mubarak, Ruma, Prastyo, Angga Teguh ORCID: https://orcid.org/0000-0003-4572-6801, Barkah, Qodariah, Ismail, Adawiyah Binti and Kholidi, Mukhammad Gufron (2023) Kepemimpinan egaliter yang mendunia: Smart community dan pengarustamaan gender dalam pengelolaan perguruan tinggi di Malaysia dan Indonesia. Research Report. LP2M Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang, Malang. (Unpublished)

[img] Text
18236.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (13MB)

Abstract

Penelitian ini menyajikan pengalaman dan pandangan kepemimpinan wanita egaliter berlandaskan kearifan budaya pada tiga universitas di Indonesia dan Malaysia. Tujuan tulisan ini untuk meninjau capaian kepemimpinan wanita egaliter pada universitas Malaysia dan Indonesia yang memegang prinsip-prinsip budaya di sekitar lingkungannya menjadi nilai dasar pengembangan diri dan organisasinya. Analisis artikel ini menggunakan data yang dikumpulkan melalui wawancara, observasi dan tinjauan literatur. Studi menekankan bahwa kepemimpinan wanita bukan hanya praktek manajerial tapi juga komitmen untuk membangun kesetaraan melalui implementasi nilai-nilai budaya Melayu dan Indonesia. Pendekatan nilai-nilai budaya Melayu dan Indonesia dalam praktek kepemimpinan wanita egaliter digunakan untuk mengidentifikasi kepemimpinan wanita egaliter dalam mewujudkan misi universitas menuju kampus bereputasi internasional. Dengan demikian, meski secara struktur organisasi, kepemimpinan wanita belum proporsional namun memiliki pengaruh yang besar di pada tiga universitas di Malaysia dan Indonesia. Kajian ini merekomendasikan pada penelitian selanjutnya untuk menggunakan pendekatan yang lebih eksploratif mengenai kepemimpinan wanita egaliter berlandaskan kearifan budaya namun juga sebagai dasar dalam membangun universitas internasional yang lebih ramah wanita dan inklusif.

Item Type: Research (Research Report)
Keywords: kepemimpinan Wanita; egaliter; gender; smart community
Subjects: 13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130103 Higher Education
13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130304 Educational Administration, Management and Leadership
13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130308 Gender, Sexuality and Education
Divisions: Faculty of Tarbiyah and Teaching Training > Department of Islamic Education Management
Depositing User: Angga Teguh Prastyo
Date Deposited: 12 Feb 2024 10:19

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item