Lingkungan belajar terbuka (open learning environtments)

Munawaroh, Diah Ambarumi ORCID: https://orcid.org/0000-0003-3322-517X and Dewi, Yuli Ani Setio (2021) Lingkungan belajar terbuka (open learning environtments). Indonesian Journal of Instructional Technology, 2 (02). pp. 8-14. ISSN 27218910

[img] Text
18860.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (642kB)

Abstract

Buku yang berjudul Instructional-Design Theories and Models II New Paradigm of Instructional Theory, Charles M. reigeluth memaparkan desain dan kerangka kerja lingkungan belajar terbuka yang mengacu pada teori konstruktivis. Model OLEs Reigeluth muncul dan berkembang dalam menyempurnakan rancangan model lingkungan belajar terbuka dimana individu menentukan tujuan belajar, sarana belajar tanpa batasan eksternal secara mandiri. Pendekatan tersebut mewakili paradigma dan desain yang berbeda secara fundamental. Pada artikel ini memberikan gambaran umum lingkungan pembelajaran terbuka secara teori dan praktek yang diperlukan membahas tentang (1) lingkungan belajar, (2) pentingnya lingkungan belajar terbuka, (3) deskripsi model OLES, (4) media penerapan OLES, (5) peranan fasilitator OLES dan (6) instructional strategies OLES

Item Type: Journal Article
Keywords: Lingkungan Belajar; Open Learning Environments
Subjects: 13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130306 Educational Technology and Computing
Divisions: Biro Administrasi Umum, Perencanaan, dan Keuangan
Depositing User: Diah Ambarumi Munawaroh
Date Deposited: 15 May 2024 14:37

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item