Pelatihan pemanfaatan aplikasi berbasis artificial intelligence dalam kegiatan belajar mengajar bagi guru Madrasah Aliyah di Mojokerto (sertifikat hak cipta)

Nur Fitria Anggrisia, Basori, Agwin Degaf, Harir Mubarok (2024) Pelatihan pemanfaatan aplikasi berbasis artificial intelligence dalam kegiatan belajar mengajar bagi guru Madrasah Aliyah di Mojokerto (sertifikat hak cipta). 000614879.

[img] Text
19070.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Pendidikan merupakan fondasi penting dalam pembangunan masyarakat yang berkualitas. Dalam era digital saat ini, guru-guru madrasah di Mojokerto dihadapkan pada tantangan baru dalam mengintegrasikan teknologi informasi (IT) ke dalam proses pembelajaran. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk mengeksplorasi efektivitas pelatihan pemanfaatan aplikasi berbasis IT dalam memperkuat pengetahuan pedagogis teknologi guru-guru madrasah. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini adalah dengan model ASSURE yang merupakan salah satu model instructional design yang terdiri dari enam tahapan yang harus diikuti untuk merencanakan sebuah pembelajaran. Tahapan-tahapan tersebut dirupakan dalam kegiatan pelatihan (workshop) yang menghadirkan pakar (subject matter expert), pelatihan satu-lawan-satu (one-on-one coaching), praktik mengajar mini (mini micro teaching), dan monitoring. Hasil pengabdian ini diharapkan mampu meningkatkan pemahaman dan keterampilan guru dalam memanfaatkan aplikasi berbasis IT dalam pembelajaran.

Item Type: Hak Cipta
Keywords: pelatihan guru; teknologi pedagogi; aplikasi berbasis IT; madrasah
Subjects: 13 EDUCATION > 1399 Other Education > 139999 Education not elsewhere classified
Divisions: Faculty of Tarbiyah and Teaching Training > Department of English Language Education
Depositing User: Harir Mubarok
Date Deposited: 29 May 2024 10:52

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item