Wahidmurni, Wahidmurni (2017) Identifikasi permasalahan penelitian pendidikan. Disampaikan pada mata kuliah Metodologi Penelitian, Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, Semester Ganjil 2017/2018. (Unpublished)
|
Text (full text)
2078.pdf Download (318kB) | Preview |
Abstract
Identifikasi permasalahan penelitian merupakan langkah awal calon peneliti, khususnya mahasiswa dalam menentukan tepat dan kurang tepatnya bidang kajian yang akan dijadikan permasalahan penelitian sesuai dengan program studi yang ditempuhnya. Oleh karena permasalahan dalam bidang pendidikan sangat kompleks, dalam mana bidang garapan antarkomponen saling berkaitan antara satu dengan yang lainnya, seringkali terjadi tumpangtindih bidang kajian penelitian antara mahasiswa program studi yang satu dengan mahasiswa program studi lainnya. Untuk itu, diperlukan pemahaman yang baik tentang bidang kajian yang menjadi permasalahan masing-masing program studi yang ditempuhnya.
Item Type: | Teaching Resources |
---|---|
Keywords: | identifikasi permasalahan penelitian; permasalahan penelitian pendidikan |
Subjects: | 13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130199 Education systems not elsewhere classified |
Divisions: | Faculty of Tarbiyah and Teaching Training > Department of Social Science Education |
Depositing User: | Wahidmurni Wahidmurni |
Date Deposited: | 28 Aug 2017 09:21 |
Downloads
Downloads per month over past year
Origin of downloads
Actions (login required)
View Item |