Melinda, Vannisa Aviana ORCID: https://orcid.org/0000-0001-5157-5611 (2024) Sejarah Nasional Indonesia: Periode Kerajaan, Budha dan Islam. MATA KATA INSPIRASI, BANTUL. ISBN 978-623-8435-45-6 UNSPECIFIED : UNSPECIFIED. (In Press)
Text
20799.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (43MB) |
Abstract
Buku ini menjadi sumber referensi yang bisa digunakan dengan baik oleh mahasiswa dan juga pembaca. Selain itu, buku ini juga bertujuan untuk menambah wawasan dalam pembelajaran khususnya untuk pembelajaran Sejarah Nasional Indonesia bagi para pembaca dan juga penulis.
Pembahasan dalam buku mengacu pada materi yang ada dalam Rencana Pembelajaran Semester pada mata kuliah Sejarah Nasional Indonesia . Materi yang dijabarkan di buku ini meliputi teori masuknya Hindu, Budha dan Islam serta sejarah kerajaan-kerajaan Hindu, Budha dan Islam yang ada di Indonesia.
Item Type: | Book |
---|---|
Keywords: | Sejarah Nasional Indonesia; Kerajaan Hindu; Kerajaan Budha; Kerajaan Islam |
Subjects: | 13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130102 Early Childhood Education 21 HISTORY AND ARCHAEOLOGY > 2102 Curatorial and Related Studies > 210202 Heritage and Cultural Conservation |
Divisions: | Faculty of Tarbiyah and Teaching Training > Department of Islamic Early Childhood Education |
Depositing User: | VANNISA AVIANA MELINDA |
Date Deposited: | 25 Oct 2024 10:01 |
Downloads
Downloads per month over past year
Origin of downloads
Actions (login required)
View Item |