Relasi budaya kolektivitas, kepribadian Dark Triad dan kecenderungan melakukan kecurangan pada finansial Aparatur Sipil Negara

Avitasari, Fidinda and Nuqul, Fathul Lubabin ORCID: https://orcid.org/0000-0002-3789-9940 (2024) Relasi budaya kolektivitas, kepribadian Dark Triad dan kecenderungan melakukan kecurangan pada finansial Aparatur Sipil Negara. Psikovidya, 28 (1). pp. 1-11. ISSN 2502-6925

[img] Text
20917.pdf

Download (826kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat Fraud yang dilakukan oleh Aparatur Sipil Negara (ASN), mengetahui tingkat kecenderungan perilaku kolektif pada Aparatur Sipil Negara (ASN), mengetahui pola dark trait pada Aparatur Sipil Negara (ASN), mengetahui pengaruh budaya kolektivis dan Dark Triad Personality terhadap resiko melakukan Fraud. Subjek pada penelitian ini adalah Aparatur Sipil Negara (ASN) sebanyak 95 orang yang bekerja pada dinas kesehatan, dinas perpustakaan dan kearsipan, dan dinas pendidikan. Instrumen dalam penelitian ini menggunakan skala kecenderungan perilaku Fraud yang dikembangkan peneliti berdasarkan teori Fraud Diamond yang dicetuskan Wolfe & Hermanson (2004)., skala kolektivis- individualis diadopsi dari Individualism and Collectivism Scale yang dikembangkan oleh Triandis, Chen & Chan (1998). Skala dark triad personality dikembangkan dari skala SD3 milik Jones & Paulhus (2014). Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa ada hubungan Dark Triad Personality terhadap kecenderungan perilaku Fraud, sedangkan variabel kecenderungan perilaku kolektivis tidak mempunyai hubungan dengan kecenderungan perilaku Fraud.

Item Type: Journal Article
Keywords: Collectivism, Fraud, Dark Triad Personality
Subjects: 17 PSYCHOLOGY AND COGNITIVE SCIENCES > 1701 Psychology > 170104 Forensic Psychology
Divisions: Faculty of Psychology
Depositing User: Dr Fathul Lubabin Nuqul
Date Deposited: 28 Oct 2024 13:23

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item