Responsive Banner

Analisis persepsi mahasiswa PIAUD terkait channel Youtube Kids Kinderflix sebagai tontonan anak usia dini

Rahmi, Rahmi and Susanti, Rikza Azharona ORCID: https://orcid.org/0000-0002-8566-0555 Analisis persepsi mahasiswa PIAUD terkait channel Youtube Kids Kinderflix sebagai tontonan anak usia dini. Research Report. UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. (Unpublished)

[img] Text
21758.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Seiring berkembangnya inovasi digital, semakin marak platform yang menyediakan sumber-sumber belajar untuk anak yang lebih personal, interaktif, dan efektif. Salah satunya adalah channel YouTube Kinderflix. Akan tetapi, munculnya platform ini masih menimbulkan pertanyaan terkait relevansi dan bobot edukasi dari konten yang dibawakan, mengingat konsep yang dibawakan berbeda dari konten anak sejenisnya.

Item Type: Research (Research Report)
Keywords: Anak Usia Dini, Edukasi, Kinderflix, YouTube.
Subjects: 10 TECHNOLOGY > 1005 Communications Technologies > 100509 Video Communications
13 EDUCATION > 1399 Other Education > 139999 Education not elsewhere classified
10 TECHNOLOGY > 1005 Communications Technologies
Divisions: Faculty of Tarbiyah and Teaching Training > Department of Islamic Early Childhood Education
Depositing User: M.Pd Rikza Azharona Susanti Rikza
Date Deposited: 02 Dec 2024 14:00

Downloads

Downloads per month over past year

Loading...

Origin of downloads

Loading...

Actions (login required)

View Item View Item