Responsive Banner

Generasi Muda, Keuangan Cerdas: Menggali Potensi Akuntansi dengan Accurate di SMA Wahid Hasyim Tebuireng Jombang Tahun 2024

Pradana, Ayub Wijayati Sapta and Zahroh, Fatmawati ORCID: https://orcid.org/0000-0001-5665-0000 (2024) Generasi Muda, Keuangan Cerdas: Menggali Potensi Akuntansi dengan Accurate di SMA Wahid Hasyim Tebuireng Jombang Tahun 2024. Community Service Report. LP2M Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang, Malang, Jawa Timur, Indonesia.

[img] Text
Laporan Pengadian Masyarakat Fak Ekonomi 2024.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (37MB) | Request a copy

Abstract

Kegiatan Pengabdian masyarakat Fakultas Ekonomi dengan judul kegiatan Generasi Muda, Keuangan Cerdas: Menggali Potensi Akuntansi dengan Accurate di SMA Wahid Hasyim Tebuireng Jombang Tahun 2024 secara umum berjalan dengan lancar.Kegiatan pengabdian masyarakat Fakultas Ekonomi ditujukan pada siswa/siswi SMA/MAN/SMK dengan tujuan sebagai agent of marketing dan pengenalan Fakultas Ekonomi UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, sekaligus edukasi bagi para siswa-siswi tentang aplikasi laporan keuangan yaitu software Accurate. Selain itu, juga dilakukan Perjanjian Kerjasama (PKS) dengan MA/MAN/SMK dalam rangka meningkatkan hubungan kelembagaan antara dua belah pihak untuk dapat saling menunjang dalam berbagai kegiatan.

Item Type: Community Service
Keywords: Laporan Keuangan, Akuntansi, Accurate
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1501 Accounting, Auditing and Accountability > 150103 Financial Accounting
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1501 Accounting, Auditing and Accountability > 150107 Taxation Accounting
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1501 Accounting, Auditing and Accountability > 150116 Educational Accounting
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1501 Accounting, Auditing and Accountability
Divisions: Faculty of Economics > Department of Management
Depositing User: Ayub Wijayati Sapta Pradana
Date Deposited: 03 Dec 2024 14:34

Downloads

Downloads per month over past year

Loading...

Origin of downloads

Loading...

Actions (login required)

View Item View Item