Rahardjo, Mudjia (2018) Antara Konsep, Proposisi, Teori, Variabel dan Hipotesis dalam Penelitian. Disampaikan pada mata kuliah Metodologi Penelitian, Sekolah Pascasarjana Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. (Unpublished)
|
Text (full text)
2410.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (228kB) | Preview |
Abstract
Sebagai aktivitas ilmiah yang sistematis dan terencana dengan tujuan untuk memperoleh kebenaran ilmiah, penelitian melibatkan dua proses penting yang saling terkait, yakni proses teoretisasi dan proses empirisasi pengetahuan. Agar dapat melakukan proses-proses tersebut, penting bagi peneliti untuk memiliki pengetahuan yang cukup tentang unsur-unsur penelitian. Pada proses teoretisasi dikenal unsur-unsur seperti konsep, proposisi dan teori. Sedangkan pada proses empirisasi dikenal unsur-unsur seperti hipotesis dan variabel. Sayang sekali para mahasiswa sebagai calon ilmuwan, baik program sarjana, magister maupun doktor, belum banyak yang paham makna unsur-unsur penting dalam penelitian tersebut, sehingga ketika ditanya apa arti masing-masing unsur tersebut saat ujian banyak yang tidak dapat menjawab dengan memuaskan. Tulisan ini menyajikan arti masing-masing unsur tersebut.
Item Type: | Teaching Resources |
---|---|
Keywords: | concept; proposition; theory; variable; hipothesis; research |
Divisions: | Faculty of Humanities > Department of English Language and Letters |
Depositing User: | Faizuddin Harliansyah |
Date Deposited: | 18 Mar 2018 09:37 |
Downloads
Downloads per month over past year
Origin of downloads
Actions (login required)
View Item |