Pariwisata Halal dan Kearifan Lokal: Potensi, Inovasi, dan Aksi

Djakfar, Muhammad (2017) Pariwisata Halal dan Kearifan Lokal: Potensi, Inovasi, dan Aksi. In: Pariwisata Halal Perspektif Multidimensi : Peta Jalan Menuju Pengembangan Akademik & Industri Halal di Indonesia. UIN-Maliki Press, Malang, pp. 187-197. UNSPECIFIED : UNSPECIFIED.

[img] Text (full text)
9.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB)

Abstract

Secara harfiah (epistemologi) maupun pengertian (terminologi) pariwisata halal dan kearifan lokal nampaknya tidak ada kaitan sama sekali antara yang satu dengan yang lain karena keduanya merupakan entitas tersendiri. Dalam kenyataan, keduanya berjalan sendiri-sendiri, seakan-akan tidak pernah saling menyapa sehingga secara sepintas pula keduanya tidak ada korelasi. Kiranya pandangan semacam itu wajar saja. Akan tetapi pandangan itu akan lain lagi jika kita memahami bahwasanya dalam rahim kearifan lokal kapan dan di manapun saja pasti mengandung nilainilai filosofi yang dapat ditangkap dari berbagai bentuk ekspresinya secara nyata. Justru dari ekspresi yang mewujud dalam berbagai bentuk aktivitas itulah yang perlu digali, dikembangkan dan terus dipertahankan agar kekayaan khazanah budaya kita tidak akan pernah punah dan mati.

Item Type: Book Section
Keywords: halal tourism; local wisdom
Subjects: 14 ECONOMICS > 1402 Applied Economics > 140216 Tourism Economics
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1506 Tourism > 150603 Tourism Management
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1506 Tourism > 150605 Tourism Resource Appraisal
16 STUDIES IN HUMAN SOCIETY > 1605 Policy and Administration > 160513 Tourism Policy
Divisions: Faculty of Economics > Department of Management
Depositing User: Faizuddin Harliansyah
Date Deposited: 24 Mar 2018 00:56

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item