Edukasi Pasar Modal Pengenalan Pasar Modal Indonesia dan Fundamental Perusahaan

Choiruddin, Muhammad Nanang (2014) Edukasi Pasar Modal Pengenalan Pasar Modal Indonesia dan Fundamental Perusahaan. Fakultas Ekonomi, UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. (Unpublished)

[img] Slideshow
EDUKASI PASAR MODAL 2014.ppt
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Edukasi Pasar Modal Pengenalan Pasar Modal Indonesia dan Fundamental Perusahaan, bertujuan untuk mengenalkan pasar modal Indonesia, mulai dari produk yang ada di pasar modal mulai saham, reksadana dan obligasi, dimana dibahas terkait keuntungan dan kerugian dalam investasi yang ada di pasar modal. Begitu juga gambaran terkait perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia, terkait fundamental perusahaan. Diharapkan mahasiswa yang mengikuti edukasi bisa mengerti kinerja perusahaan dari sisi keuangan yang ada dinternal perusahaan termasuk eksternal perusahaan yang memiliki prospek jangka panjang sebagai pertimbangan untuk investasi bagi para investor. Sehingga baik secara teoritik dan praktik mahasiswa mampu memahami terkait pasar modal.

Item Type: Other
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1502 Banking, Finance and Investment
Divisions: Faculty of Economics > Department of Management
Depositing User: Muhammad Nanang Choiruddin
Date Deposited: 13 Mar 2020 21:11

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item