Faktor-faktor yang mempengaruhi kepatuhan wajib pajak dengan kesadaran perpajakan sebagai variabel moderating

Yuliani, Siti Dewi and Setyaningsih, Nina Dwi (2020) Faktor-faktor yang mempengaruhi kepatuhan wajib pajak dengan kesadaran perpajakan sebagai variabel moderating. El Muhasaba Jurnal Akuntansi, 11 (1). pp. 1-16. ISSN 2442-8922

[img]
Preview
Text
7613.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (374kB) | Preview

Abstract

Pertumbuhan Usaha, Mikro, Kecil, Menengah (UMKM) di Indonesia saat ini mengalami peningkatan yang sangat drastis. Perkembangan UMKM dari tahun ke tahun menunjukkan angka yang tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah persepsi keadilan, pehamaman perpajakan, perubahan tarif pajak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak dengan kesadaran perpajakan sebagai variabel moderating pada pelaku UMKM setelah penerapan PP No 23 Tahun 2018. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Responden dalam penelitian ini adalah pengusaha UMKM yang terdaftar di KPP Pratama Bojonegoro. Metode yang digunakan dalam pengambilan sampel, peneliti menggunakan metode simple random sampling. Dimana penyebaran kuesioner dilakukan secara acak tanpa memandang tingkatan dalam sebuah populasi. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner/ angket. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Persepsi Keadilan (X1) berpengaruh terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dibuktikan dengan nilai siginifakan sebesar 43,2 %, Pemahaman Perpajakan (X2) berpengaruh terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dibuktikan dengan nilai siginifakan sebesar 74,5%, Perubahan Tarif tidak berpengaruh terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dibuktikan dengan nilai signifakan sebesar 28,8%, dan Kesadaran Perpajakan (M) bukan merupakan variabel yang memperkuat atau memperlemah hubungan variabel Persepsi Keadilan Pajak, Pemahaman Perpajakan, dan Perubahan Tarif Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dengan probabilitas signifikan sebesar 12,7 %.

Item Type: Journal Article
Keywords: persepsi keadilan; pemahaman perpajakan; perubahan tarif; kesadaran perpajakan; kepatuhan wajib pajak
Subjects: 14 ECONOMICS > 1401 Economic Theory
Divisions: Faculty of Economics > Department of Accounting
Depositing User: Nina Dwi
Date Deposited: 02 Dec 2020 04:32

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item