Determinasi kepuasan nasabah electronic mobile banking Bank Syariah Indonesia: Pendekatan e-service quality

Andrayani, Kristi Fiki and Solekah, Nihayatu Aslamatis ORCID: https://orcid.org/0000-0002-6722-8283 (2021) Determinasi kepuasan nasabah electronic mobile banking Bank Syariah Indonesia: Pendekatan e-service quality. Presented at The 2nd Widyagama National Conference on Economics and Business (WNCEB 2021), 9 November 2021, Universitas Widyagama Malang.

[img]
Preview
Text
9758.pdf - Published Version

Download (262kB) | Preview

Abstract

Tujuan – menganalisis electronic service quality dengan dimensi Site Organization, Responsivenes, Reliability, User’s Freindlines, Personal Needs, Efficiency terhadap kepuasan nasabah electronic mobile banking bank syariah Indonesia cabang Suhat Kota Malang. Desain/metodologi/pendekatan – penelitian ini menggunakan 120 nasabah sebagai responden dengan pendekatan purposive sampling dengan ketentuan telah berusia 17 tahun dan menggunakan layanan mobile banking BSI minimal 3 kali. Data penelitian dianalisa dengan menggunakan regresi linier berganda Temuan – hasil penelitian menunjukkan bahwa e service quality dengan dimensi Site Organization, Responsivenes, dan User’s Freindlines berpengaruh terhadap kepuasan nasabah, sedangkan dimensi Reliability, Personal Needs, dan Efficiency tidak berpengaruh terhadap kepuasan nasabah. Keterbatasan/implikasi – implikasi hasil temuan ini menunjukkan bahwa tampilan yang menarik pada mobile banking saja tidak cukup apabila tidak diiringi dengan kehandalan sistem electronic mobile banking yang baik pula. Penelitian ini memiliki keterbatasan pada alasan mendalam dari responden untuk memberikan umpan balik kepuasan mereka pada e servqual diantaranya disebabkan penyebaran kuisioner berbasis online mengingat adanya peraturan PPKM untuk menekan penyebaran covid-19 pada saat penelitian ini dilakukan.

Item Type: Conference (Paper)
Keywords: E-Service Quality; Kepuasan Nasabah
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1505 Marketing > 150501 Consumer-Oriented Product or Service Development
Divisions: Faculty of Economics > Department of Islamic Banking
Depositing User: Nihayatu Aslamatis Solekah
Date Deposited: 29 Nov 2021 13:22

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item