Murdiansyah, Isnan ORCID: https://orcid.org/0000-0002-1825-0097, Fatah Yasin, Ahmad, Hambali, Muh., Supriyono, Supriyono and Muttaqin, Muhammad Imamul ORCID: https://orcid.org/0000-0002-1559-5604 LAPORAN GUGUS PENGEMBANGAN INOVASI PENGEMBANGAN APLIKASI E-APPLY. Research Report. No publish. (Unpublished)
|
Text
Laporan inovasi E Apply (19 November 2023).pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Perkembangan digitalisasi saat ini mengharuskan semua pengiriman kearsipan dan administrasi bersifat elektronik atau digital, termasuk pengiriman lamaran kerja yang harus dikirim lewat online. UIN Maulana Malik Ibrahim Malang setiap tahun mewisuda dan meluluskan lebih dari 3000an mahasiswa dan tentunya para lulusan tersebut membutuhkan pekerjaan.
Dalam membantu para alumni atau lulusan mudah mendapatkan informasi lowongan kerja/loker secara digital dan melamarnya secara digital juga dibutuhkan sebuah aplikasi terintegrasi untuk membantu. Oleh karena itu, gugus inovasi pengembangan pelayanan Career Development Center/CDC mencoba berinisiatif membuat aplikasi tersebut yang dinamakan E-Apply. Sebuah aplikasi yang akan membantu para alumni atau lulusan UIN Malang mendapatkan informasi loker dan melamar pekerjaan secara online dari mana saja dan kapanpun tanpa harus mengirim surat lamaran pekerjaan secara manual lewat kantor pos.
Aplikasi E-Apply ini sangat membantu para alumni cepat mendapatkan pekerjaan dan mempermudah pihak kampus dalam melakukan tracer study terhadap alumni pada saat dibutuhkan sehingga database alumni lebih baik, terintegrasi dan tersistem.
Item Type: | Research (Research Report) |
---|---|
Keywords: | Aplikasi, E-Apply, Lowongan Kerja |
Subjects: | 08 INFORMATION AND COMPUTING SCIENCES > 0803 Computer Software > 080301 Bioinformatics Software 08 INFORMATION AND COMPUTING SCIENCES > 0803 Computer Software |
Divisions: | Faculty of Tarbiyah and Teaching Training > Department of Islamic Education Management |
Depositing User: | Isnan Murdiansyah |
Date Deposited: | 19 Nov 2023 22:56 |
Downloads
Downloads per month over past year
Origin of downloads
Actions (login required)
View Item |