#1Lib1Ref : Analisis isi pesan advokasi digital Satu Pustakawan Satu Referensi (One Librarian One Reference) di Twitter

Zuntriana, Ari ORCID: https://orcid.org/0000-0002-4249-688X (2023) #1Lib1Ref : Analisis isi pesan advokasi digital Satu Pustakawan Satu Referensi (One Librarian One Reference) di Twitter. Al-Ma'arif: Ilmu Perpustakaan dan Informasi Islam, 3 (2). pp. 131-140. ISSN 0740-8188

[img] Text
17871.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (454kB)

Abstract

Lib1Ref (One Librarian One Reference) adalah gerakan untuk menambahkan referensi pada artikel-artikel Wikipedia yang masih belum memiliki rujukan memadai. 1Lib1Ref saat ini terbuka untuk diikuti oleh pustakawan maupun masyarakat umum. Wikipedia memandang para pustakawan memiliki kemampuan dan sumsber daya yang baik untuk mendukung kualitas dan reliabilitas artikel. Selama masa kegiatan berlangsung atau 15 Januari s.d. 5 Februari dan 15 Mei s.d. 5 Juni setiap tahun, para pendukung program ini juga mengampanyekan #1Lib1Ref di media sosial, terutama Twitter (X). Peneliti menganalisis penggunaan tagar #1Lib1ReF di Twitter selama 2022 dengan menggunakan metode analisis isi. Dari hasil analisis, ada 4 (empat) tema besar yang sering muncul selama tahun tersebut yaitu: kampanye #1LibRef, promosi acara, sentimen wilayah, dan berbagi pengalaman pribadi.

1Lib1Ref (One Librarian, One Reference) is a movement to add references to Wikipedia articles that still need adequate references. 1Lib1Ref is currently open for participation by librarians and the general public. Wikipedia considers librarians to have good skills and resources to support the quality and reliability of articles. During the activity period of January 15 to February 5 and May 15 to June 5 every year, supporters of this program also campaign #1Lib1Ref on social media, especially Twitter (X). The researcher applies the content analysis method to analyze 214 tweets containing the hashtag #1Lib1ReF on Twitter in 2022. From the analysis results, 4 (four) big themes often appeared during that year, namely the #1LibRef campaign, event promotion, regional sentiment, and sharing personal experiences.

Item Type: Journal Article
Keywords: digital advocacy; #1Lib1Re; Twitter; content analysis
Subjects: 20 LANGUAGE, COMMUNICATION AND CULTURE > 2001 Communication and Media Studies > 200102 Communication Technology and Digital Media Studies
Divisions: University Library
Depositing User: Admin repositori
Date Deposited: 03 Jan 2024 07:54

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item