Software Penilaian Praktek Kerja Profesi Apoteker (PKPA)

Rahmi Annisa, Wirda Anggraini dkk (2024) Software Penilaian Praktek Kerja Profesi Apoteker (PKPA). EC00202443898.

[img] Text (Software Penilaian Praktek Kerja Profesi Apoteker (PKPA))
sertifikat_EC00202443898.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Praktek Kerja Profesi Apoteker (PKPA) adalah tahap penting dalam Pendidikan Apoteker yang memungkinkan mahasiswa apoteker untuk mengaplikasikan pengetahuan dan keterampilan yang telah mereka pelajari dalam konteks praktik di dunia nyata. Namun, seringkali proses pengumpulan dan penilaian hasil PKPA masih mengandalkan metode manual yang memakan waktu dan berpotensi menghasilkan kesalahan. Dalam upaya untuk meningkatkan efisiensi dan keberlanjutan dalam pelaksanaan PKPA, serta mendukung program paperless FKIK Green Campus, diperlukan adanya pengembangan pengembangkan sebuah aplikasi Penilaian PKPA yang inovatif. Aplikasi ini dirancang untuk memfasilitasi proses pengumpulan, pengolahan, dan penilaian hasil PKPA secara digital, sehingga meminimalkan penggunaan kertas dan mempercepat proses administratif yang terkait.

Item Type: Hak Cipta
Keywords: Penilaian; PKPA; Sofware
Subjects: 10 TECHNOLOGY > 1006 Computer Hardware
Divisions: Faculty of Medical and Health Sciences > Department of Pharmacy
Depositing User: Wirda Anggraini
Date Deposited: 04 Jun 2024 13:40

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item