Fondasi PTKIN sebagai pusat pengembangan sains dan teknologi

Hilmi, Danial (2016) Fondasi PTKIN sebagai pusat pengembangan sains dan teknologi. In: Membangun kembali peradaban Islam prestisius. UIN-Maliki Press, Malang, pp. 155-173. ISBN 978-602-1190-82-1 UNSPECIFIED : UNSPECIFIED.

[img]
Preview
Text (full text)
3661.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Tonggak kejayaan Islam menjadi perbincangan hangat di kalangan barat sehingga menarik mereka untuk mempelajari rahasia ilmu keislaman melalui kajian al-Qur’an al-Karim. Semangat menuntut ilmu menjadi hal yang penting untuk dilakukan sebagaimana perintah yang tertuang di dalamnya dan dalam Hadits. Dalam lingkungan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam, pengembangan sains dan teknologi harus dilakukan mengingat perintah syara’ untuk mempelajari Ayat-ayat Ilahi dengan mempertemukan dengan fenomena alam yang secara ilmiah dan alamiah selalu menunjukkan konsistensinya. Keberagaman umat manusia membawa angin segar bagi PTKIN untuk berbenah dan membawa manfaat bagi manusia dalam membina dan membimbing ke arah pengembangan sains dalam meningkatkan taraf hidup umat muslim serta mengabdikan diri dalam kehidupan sehari-hari yang lebih baik.

Item Type: Book Section
Keywords: Fondasi, PTKIN, Sains dan Teknologi
Subjects: 20 LANGUAGE, COMMUNICATION AND CULTURE > 2002 Cultural Studies > 200206 Globalisation and Culture
Divisions: Faculty of Tarbiyah and Teaching Training > Department of Arabic Language Education
Depositing User: Danial Hilmi
Date Deposited: 26 Jun 2018 11:35

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item