Strategi penyiapan SDM unggul dalam mengantisipasi perkembangan di era disrupsi

Haris, Abd and Tharaba, M. Fahim ORCID: https://orcid.org/0000-0003-3144-4221 Strategi penyiapan SDM unggul dalam mengantisipasi perkembangan di era disrupsi. In: Bunga rampai rektor PTN Indonesia: Peran perguruan tinggi dalam menyiapkan SDM unggul dan utuh di era disrupsi. UNS Press, Surakarta, pp. 345-367. ISBN 9786023975358 UNSPECIFIED : UNSPECIFIED. (In Press)

[img] Text
9797.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (10MB)

Abstract

UIN Maulana Malik Ibrahim Malang hadir dalam rangka mencetak generasi ulul albab. Hal itu didasari bahwa al Qur'an sendiri menempatkan mereka (ulul albab) dalam posisi istimewa, yaitu orang-orang yang mampu memikirkan hal-hal yang tidak mampu dilakukan oleh sekelompok orang pada umumnya. Di era industri 4.0 yang menglobal seperti saat ini, dimana pengaruh teknologi terutama informasi dan komunikasi serta transportasi yang begitu cepat, sangat sullit menemukan profil ulul albab yang benar-benar dijadikan patokan dalam al Qur'an, dikarenakan ulul albab tidak terbatas pada kemampuan intelektual semata, tapi juga harus memiliki kemampuan lain yang bersifat emosional dan spiritual.

Item Type: Book Section
Keywords: SDM; SDM unggul; era disrupsi
Subjects: 13 EDUCATION > 1399 Other Education
Divisions: Faculty of Tarbiyah and Teaching Training > Department of Islamic Education
Depositing User: Harir Mubarok
Date Deposited: 30 Nov 2021 21:31

Downloads

Downloads per month over past year

Origin of downloads

Actions (login required)

View Item View Item