Huda, Nuril ORCID: https://orcid.org/0000-0001-5867-3185 and Nur, Khotimah (2023) Model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) untuk meningkatkan litersi matematika siswa. Mathema: Jurnal Pendidikan Matematika, 5 (2). pp. 299-311. ISSN 2686-5823
|
Text
16256.pdf - Published Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (266kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang penerapan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) untuk meningkatkan literasi matematika pada siswa. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilakukan dengan 4 tahapan. Penelitian ini dilakukan di kelas XI MIPA 4 MAN 1 Gresik yang berjumlah 31 siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi dan tes. Observasi dilaksanakan untuk mengamati aktivitas peserta didik di dalam kelas selama pembelajaran berlangsung. Tes digunakan untuk mengumpulkan data terhadap kemampuan literasi matematika siswa. Teknik analisis data yang digunakan adalah dengan deskriptif komparatif. Hasil penelitian dideskripsikan untuk memberi gambaran proses yang dilaksanakan. Kemudian nilai siswa dibandingkan antara nilai pada siklus I dengan nilai pada siklus II. Peningkatan yang terjadi pada siklus I tingkat kemampuan literasi matematika siswa masih berada di bawah 50, dan pada siklus II tingkat kemampuan literasi matematika siswa adalah 75% secara berkelompok dan 81% berdasarkan tes pada masing-masing siswa. Sehingga disimpulkan bahwa model pembelajaran Problem Based Learning dapat meningkatkan kemampuan literasi matematika siswa kelas XI di MAN 1 Gresik.
Item Type: | Journal Article |
---|---|
Keywords: | problem based learning; literasi matematika |
Subjects: | 13 EDUCATION > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130212 Science, Technology and Engineering Curriculum and Pedagogy 13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130309 Learning Sciences |
Divisions: | Faculty of Tarbiyah and Teaching Training > Department of Mathematics Education |
Depositing User: | Nuril Huda |
Date Deposited: | 19 Nov 2023 23:29 |
Downloads
Downloads per month over past year
Origin of downloads
Actions (login required)
View Item |